Mini Lab Food Security

Berjalan dengan pengembangan
Ketahanan Pangan
Ir. Elly Wasliah Cs
SDG's - Konsumsi dan Produksi yang Bertanggung Jawab
Oecd -
RB Tematik -
RB Tematik - Prioritas Presiden
Penghargaan - Top 40/2018
Kompetisi -

Kurasi Ringkasan

                      Permasalahan keamanan pangan segar di Kota Bandung disebabkan oleh banyaknya tempat penjualan pangan segar terdiri dari 61 pasar modern dan 33 pasar tradisional, masih ditemukannya kasus penggunaan bahan kimia berbahaya pada pangan segar, belum ada satupun pasar modern dan pasar tradisional yang mempunyai Mini Lab Food Security, terbatasnya petugas yang dimiliki Dinas Pangan dan Pertanian Kota Bandung, belum pahamnya pegawai divisi fresh pasar modern tentang tata cara dan pentingnya keamanan pangan segar dan belum adanya petugas pada pasar tradisional yang bertugas melakukan pengawasan dan pemeriksaan keamanan pangan segar. Dampak tersedianya mini lab food security di 8 holding Company Pasar Modern dan 33 Pasar Tradisional : Untuk Pemerintah : meningkatkan pelayanan pengawasan dan pemeriksaan keamanan pangan segar, Untuk Masyarakat : memberikan rasa aman bagi masyarakat Kota Bandung, dan terlindunginya masyarakat selaku konsumen dari penggunaan bahan kimia berbahaya pada pangan segar. Untuk Stakeholder : meningkatnya keamanan pangan, kepercayaan masyarakat terhadap keamanan pangan segar, dan daya saing produk pangan segar pada pasar modern dan pasar tradisional.
                    
        

Daftar / Masuk
untuk melihat informasi selengkapnya

  • Publikasi
  • Provinsi
  • SDG's
  • 22 Oct 2024
  • JAWA BARAT
  • Konsumsi dan Produksi yang Bertanggung Jawab

0

0

  • Dilihat
  • Minat
  • Kesepakatan
  • Replikasi
  • 225
  • 0
  • 0
  • 1

Wilayah Instansi & Inovasi

Pemerintah Kota Bandung

JAWA BARAT

Dinas Pangan dan Pertanian

Hak Cipta(C)2022 - 2025 Etalase Pelayanan Publik dari Seluruh Daerah di Indonesia | Privacy Policy