Laboratorium Kemiskinan (Jurus Jitu Penanganan Kemiskinan Berkearifan Lokal) Kabupaten Pekalongan

Berjalan
Pelayanan Publik yang inklusif dan berkeadilan
M.YULIAN AKBAR,S.Sos.,M.Si Cs
SDG's - Kemitraan untuk Mencapai Tujuan
Oecd -
RB Tematik - Penyelesaian Kemiskinan , Peningkatan Investasi
Penghargaan - TOP 15/2022
Kompetisi -

Kurasi Ringkasan

                      Inovasi LABORATORIUM KEMISKINAN - Jurus Jitu Pengentasan Kemiskinan Berkearifan Lokal Pemerintah Kabupaten Pekalongan ditetapkan sebagai Top 45 tahun 2020. Keistimewaan saat itu antara lain:1. Pelibatan warga miskin dalam proses perencanaan program (mencari penyebab kemiskinan dan solusinya berdasarkan potensi yang ada);2. Membangun kolaborasi Pentahelix agar pengerahan sumber daya dan upaya pengentasan kemiskinan dari pihak-pihak tersebut dapat terkoordinasi dengan baik;3. Penggunaan BDT sebagai basis data memastikan intervensi yang dilakukan lebih tepat sasaran.4. Pendekatan kewilayahan guna memperoleh formula yang tepat bagi wilayah perdesaan, perkotaan maupun pesisir;5. Menghidupkan kembali social capital untuk pengentasan kemiskinan.Peningkatan inovasi pasca ditetapkan sebagai Top 45, antara lain:1. Replikasi pada 5 desa/kelurahan dan 1 desa meneruskan program di Tahun 2021;2. Setiap desa/kelurahan pilot didampingi oleh 1 (satu) OPD dan 1 (satu) Lembaga;3. Dukungan anggaran yang lebih besar yaitu Rp. 4.000.000.000,- pada tahun 2021;4. Penguatan strategi peningkatan pendapatan, seperti Resilient livelihood program;5. Pihak yang tergabung dalam Pentahelix semakin bertambah (Program Zakat Community Development/ZDC, Dekopinda, Mercy Corps Indonesia, Bintari Foundation, Bank Indonesia Cabang Tegal)
                    
        

Daftar / Masuk
untuk melihat informasi selengkapnya

  • Publikasi
  • Provinsi
  • SDG's
  • 10 Oct 2024
  • JAWA TENGAH
  • Kemitraan untuk Mencapai Tujuan

0

0

  • Dilihat
  • Minat
  • Kesepakatan
  • Replikasi
  • 167
  • 0
  • 0
  • 0

Wilayah Instansi & Inovasi

Pemerintah Kabupaten Pekalongan

JAWA TENGAH

Badan Perencanaan Pembangunan Daerah dan Penelitian dan Pengembangan

Hak Cipta(C)2022 - 2025 Etalase Pelayanan Publik dari Seluruh Daerah di Indonesia | Privacy Policy